Senin, 02 Maret 2015

Perlu diingat, memutihkan kulit tangan dan kaki diperlukan perawatan baik dari luar maupun dalam tubuh. Perawatan dari luar tubuh dapat menggunakan lotion secara teratur di pagi dan malam hari, seperti: Citra, Vaseline, Nivea, Body Shop, Dove, dll.
Selain itu, kamu juga perlu perawatan dari dalam. Gimana caranya?
Minum Kinohimitsu J’pan Beauty Drink Collagen
Kinohimitsu J’pan Beauty Drink Collagen Produk ini berkhasiat untuk melembutkan dan mencerahkan kulit dari dalam sehingga kulit kamu nggak hanya putih tapi juga bersinar :). Jangan sampai kulit kita putih tapi putih nyeremin, ya nggak? :PBuruan beli Kinohimitsu J’pan Beauty Drink Collagen sekarang karena lagi ada promo diskon 20% jadi cuma Rp 693.000 dan GRATIS ONGKIR ke seluruh Indonesia. 1 box ada 1 botol.Beli sekarang

Wortel

Cara tradisional pertama untuk memutihkan kulit tangan dan kaki adalah menggunakan parutan wortel dengan campuran body lotion.
Langkah-langkahnya:
  1. Parut 2 buah wortel lokal
  2. Tambahkan body lotion, kira-kira 25ml body lotion
  3. Aduk wortel dengan body lotion hingga tercampur rata
  4. Lulurkan ramuan wortel + body lotion ini di kulit tangan dan kaki
  5. Tunggu 30 menit, lalu bilas
  6. Lakukan secara teratur setiap hari
Note: Sebelum luluran, jangan lupa mandi dulu supaya kulit bebas dari kotoran-kotoran dan debu-debu mungkin menempel.


Beras

Solusi berikutnya untuk memperoleh kulit tangan dan kaki yang putih adalah menggunakan beras yang sudah dihaluskan DAN minyak zaitun.
Langkah-langkah:
  1. Tumbuk beras hingga hancur (kalau mau praktis bisa pakai blender)
  2. Tambahkan minyak zaitun, secukupnya
  3. Mandi
  4. Lulurkan ramuan beras + minyak zaitun ini di kulit tangan dan kaki
  5. Tunggu 30 menit, lalu bilas
  6. Lakukan secara teratur setiap hari
Note: Ingat ya, berasnya dihancurkan, bukan pakai tepung beras. Jangan sampai gara-gara mau praktis malah nggak dapat hasil apa-apa :p

Ampas Kopi

Selain menggunakan wortel dan beras, kamu juga bisa menggunakan ampas kopi DAN madu.
Langkah-langkahnya:
  1. Seduh kopi bubuk biasa lalu tunggu hingga dingin
  2. Buang airnya dengan menggunakan saringan untuk memperoleh ampas kopi
  3. Tambahkan madu secukupnya
  4. Mandi
  5. Lulurkan ramuan beras + minyak zaitun ini di kulit tangan dan kaki
  6. Tunggu 30 menit, lalu bilas
  7. Lakukan secara teratur setiap hari
Note: untuk memperoleh ampas kopi, jangan pakai kopi instan.


Jeruk Nipis

Bagi Anda yang senang yang praktis-praktis tapi merasa memakai body lotion tidak cukup ampuh untuk membuat kulit jadi putih, kamu bisa pakai jeruk nipis
Keunggulannya:
  • Tidak perlu diparut
  • Tidak perlu ditumbuk
  • Tidak perlu menunggu (bandingkan dengan menggunakan ampas kopi)
Anda hanya perlu membagi jeruk nipis menjadi dua lalu oleskan di kulit tangan dan kaki sambil sedikit ditekan
Kekurangan: cari jeruk nipis yang banyak airnya susah-susah gampang. Lebih banyak yang sedikit airnya ketimbang yang banyak airnya.

0 komentar:

Posting Komentar